Pages

Kamis, 12 Februari 2009

Merubah partisi Fat32 menjadi NTFS



Kalo kamu punya komputer jadul (jaman dulu) dan partisinya masih FAT32 ataupun ketika kamu instal linux dan salah satu partisi windows kamu berubah menjadi FAT32 maka kamu harus merubahnya menjadi NTFS karena NTFS itu lebih bagus performanya dibandingkan dengan FAT32....Kamu jangan takut karena selama cara yang kamu gunakan itu benar maka file yang ada di dalam drive yang akan kamu rubah tidak akan rusak ataupun hilang.....


Pertama kamu harus masuk ke DOS dulu yaitu pilih menu Run (Shortcut: Windows + R) lalu ketik "cmd", setelah itu langsung saja kamu ketik lagi "help convert", setelah itu akan muncul keterangan, saya asumsikan bahwa yang akan di rubah partisinya adalah drive D, setelah itu ketik saja "convert d:/fs:ntfs" dan jika drive E yang akan kamu rubah ya tinggal di ganti saja menjadid "convert e:/fs:ntfs" gampang kan? oya nulisnya tanpa tanda petik ya.... kalo udah tinggal kamu tekan enter lalu kamu tunggu ja beberapa menit, semakin kecil memori drive dan semakin sedikit file yang ada di dalamnya maka akan semakin cepat proses perubahan selesai.

.......Selamat Mencoba..................





Selengkapnya...